Anggota Koramil 1606-02/Tanjung membantu petani menimbang hasil panen

Lombok Utara – Anggota Koramil 1606-02/Tanjung Sertu Sumiadi membantu petani menimbang hasil panen di lahan sawah milik Bapak Dewa Dusun Lading-Lading, Desa Tanjung, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara (17/2/21).

Sambil bercengkrama dan bersenda gurau dengan petani, Sertu Sumiadi membantu petani menimbang padi yang sdh dipanen.

Inilah kepedulian kami sebagai Babinsa melakukan pendampingan kepada para petani ” ungkap Sertu Sumiadi,

Bapak Dewa mengucapkan banyak terima kasih atas kerjanyata babinsa yang selalu dekat dengan masyarakat, ungkapnya.

di tempat terpisahDanramil 1606-02/Tanjung Kaptem Inf Zainul Fahri mengatakan bahwa kegiatan pendampingan yang dilakukan babinsa mulai dari kegiatan penyuluhan, saat bercocok tanam sampai panen merupakan sebagai bentuk pendekatan terhadap masyarakat binaannya dan untuk memperlancar kerjasama dengan para petani yang bertujuan meningkatkan program swasembada pangan yang ditargetkan pemerintah.Pungkas nya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *