Koramil Gangga Bongkar Seteger Jembatan TMMD Ke-107 Kodim Lobar

Gangga – Setelah ditutup pada 16 April lalu, TMMD ke-107 Kodim 1606/Lobar pada hari ini, Sabtu (9/5) Anggota Koramil 1606-10/Gangga melaksanakan pembongkaran Seteger Jembatan TMMD ke-107 yang menghubungkan Desa Genggelang dan Dusun Monggal Atas Kecamatan Gangga KLU.

Kegiatan pembongkaran Seteger tersebut di pimpin oleh PLH Danramil 1606-10/Gangga Lettu Inf Zainnudin bersama 10 anggota koramil.

Diharapkan setelah dibongkarnya seteger dan jembatan secara resmi bisa digunakan, arus perekonomian serta aktivitas diantara dua Desa bisa lebih berkembang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *