KODIM 1606 – Babinsa Gegerung Koramil Gerung Sertu Ridwan bertempat di ruang kerja kades Gegerung melaksanakan mediasi terkait permasalahan jual beli tanah seluas 3 are yg berlokasi di dusun Ketapang desa Gegerung, Senin (24/2).
Mediasi dilakukan antara Rapii warga Dusun Ketapang dan Sadar warga Dusun Jelateng Tengah desa Gegerung dihadiri Kades Gegerung, Kadus Ketapang, Kadus Jelateng Tengah dan H. Muhsan, saksi saat jual beli.