Babinsa Koramil Tanjung Hadiri Sertijab Kades Jenggala

KODIM 1606 – Serda Runianto Babinsa Desa Jenggala Koramil 02/Tanjung bertempat di Aula Kantor Desa Jenggala Kec.Tanjung Kab. Lombok Utara menghadiri acara serah terima jabatan (Sertijab) Kepala Desa Jenggala, Senin (03/02).

Sertijab dari pejabat lama, Faturahman, S.Pd ke Fakhrudin, S.Pd Kepala Desa Terpilih priode 2020 – 2026.

Adapun yang hadir dalam acara tersebut Camat Tanjung / di wakili, Kapolsek Tanjung / diwakili, Babinsa dan Babinmaspol, Kadus se Desa jenggala, Toga, tomas, Kepala BPD jenggala dan Mahasiswa KKN Unram dan UGM serta Staf Desa Jenggala.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *